DimataHati
Minggu, Januari 18, 2026
  • Beranda
  • Internasional
  • National
  • Hukrim
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Sosial
  • Ekonomi
  • Lifestyle
  • Opini
  • Daerah
    • Riau
      • Bengkalis
      • Indragiri Hilir
      • Indragiri Hulu
      • Kampar
      • Kep. Meranti
      • Kota Dumai
      • Kota Pekanbaru
      • Pelalawan
      • Rokan Hilir
      • Rokan Hulu
      • Siak
    • Jakarta
    • Jateng
    • Makassar
      • Sulawesi Selatan
    • Sumatera Utara
      • Padang Lawas
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Internasional
  • National
  • Hukrim
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Sosial
  • Ekonomi
  • Lifestyle
  • Opini
  • Daerah
    • Riau
      • Bengkalis
      • Indragiri Hilir
      • Indragiri Hulu
      • Kampar
      • Kep. Meranti
      • Kota Dumai
      • Kota Pekanbaru
      • Pelalawan
      • Rokan Hilir
      • Rokan Hulu
      • Siak
    • Jakarta
    • Jateng
    • Makassar
      • Sulawesi Selatan
    • Sumatera Utara
      • Padang Lawas
No Result
View All Result
DimataHati
No Result
View All Result
Home Daerah Riau
Wabup Rohul Tutup Secara Resmi Kegiatan Manasik Haji Rohul Tahun 2025

Wabup Rohul Tutup Secara Resmi Kegiatan Manasik Haji Rohul Tahun 2025

Wabup Rohul Tutup Secara Resmi Kegiatan Manasik Haji Rohul Tahun 2025

Aspan by Aspan
April 18, 2025
in Riau, Rokan Hulu
A A
0
SHARES
2
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Media Center Rohul – Wakil Bupati Rokan Hulu H. Syafaruddin Poti, SH, MM menutup secara resmi Kegiatan Manasik Haji Rokan Hulu Tahun 2025 di Kantor Kementerian Agama (kemenag) Rokan Hulu, pada Jumat (18/04/2025).

Dalam Arahannya Wakil Bupati Rokan Hulu H. Syafaruddin Poti mengatakan saat rapat Koordinasi dengan Gubernur Riau Dirinya telah menyampaikan tentang keberangkatan JCH, dan saat ini pemerintah Rokan Hulu sedang memperjuangkan agar JCH 2025 dapat berangkat secara langsung dari Bandara Tuanku Tambusai menuju Embarkasi Batam tanpa melalui Embarkasi Antara Pekanbaru.

Berita Terkait

Ketua MPC syahmadi malau menyerahkan SK PAC KEC.Kunto Darussalam dan PAC KEC.bangun Purba kabupaten Rokan hulu.

Kesbangpol Kunjungi Kantor DPC-PJS Rokan Hulu, Dorong Sinergi Organisasi Pers dengan Pemerintah

Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan

 

“Kita sudah sampaikan kepada Gubernur Riau pada saat Rakor kemaren di Pekanbaru, agar JCH Rohul dapat berangkat dari Bandara Tuanku Tambusai” ujarnya

 

Meski demikian, Wabup Syafaruddin Poti menerangkan belum ada kepastian hingga saat ini, namun segala usaha dan tahapan tahapan sudah di lakukan oleh Pemkab, seperti izin penerbangan dari Kementerian perhubungan, mencari pihak ketiga biro perjalanan haji dan lain- lain

“Oleh karena itu, kami meminta kepada JCH agar berdoa bersama agar hal ini dapat terlaksana, karena pemkab akan selalu berupaya dan berusaha mudah mudahan semuanya dipermudah oleh Allah SWT” ungkapnya.

 

Kepada JCH, Wabup berpesan ketika di tanah suci nanti dirinya memohon Doa untuk Rokan Hulu supaya aman, damai, tenteram dan dilimpahkan Rahmat oleh Allah SWT.

 

“Kami juga berharap sesampainya bapak ibu di tanah suci nanti, doakan negeri kita tercinta ini supaya aman, tenteram dan damai, mudah mudah bapak ibu JCH di berikan kesehatan selama menjalani ibadah haji baik itu pada saat di Madinah hingga ke Mekkah nanti” harapnya.

Sementara itu, Kepala Kantor Kemenag Rokan Hulu H. Zulkifli Syarif mengucapkan terimakasih kepada pemerintah daerah yang telah memberikan bantuan Anggaran sehingga praktik manasik Haji 1446 H dapat terlaksana dengan baik dan lancar.

 

Zulkifli menambahkan bahwa sebelum JCH melakukan praktik manasik haji di Kabupaten, Mereka telah di berikan materi di kecamatan masing selama 8 kali pertemuan.

 

Kepada wakil bupati Rokan hulu, Kakan Kemenag menyampaikan bahwa untuk tahun 2025 ini JCH Rohul berjumlah 445 JCH yang terbagi menjadi 2 kloter, kloter 9 sebanyak 344 JCH dan Kloter 11 berjumlah 101 JCH.

 

Kemudian kepada seluruh JCH tahun 2025 Zulkifli perpesan agar selalu menjaga kesehatan banyak minum air putih dan berdoa kepada Allah SWT agar perjalanan haji tahun ini diberikan kelancaran dan kemudahan.

 

“Semoga ilmu yang sudah didapat baik itu materi selama di kecamatan maupun praktek manasik selama di kabupaten dapat bermanfaat selama Bapak Ibu menjalankan ibadah haji di tanah suci Mekkah” tutupnya (AD/MC Diskominfo Rohul).

Tags: Manasik Haji Rohul 2025Rokan HuluWabup H. Syafrudin Poti
ShareTweetShare
Previous Post

PT. Riau Multi Investama Jalin Silaturahmi dengan Bupati Rokan Hulu Bahas Rencana Usaha Pertambangan Batu Bara

Next Post

Warga Binaan Kristiani Lapas Pangarayan Ikuti Ibadah Jum’at Agung Secara Virtual

Berita Lainnya

Ketua MPC syahmadi malau menyerahkan SK PAC KEC.Kunto Darussalam dan PAC KEC.bangun Purba kabupaten Rokan hulu.
Riau

Ketua MPC syahmadi malau menyerahkan SK PAC KEC.Kunto Darussalam dan PAC KEC.bangun Purba kabupaten Rokan hulu.

Januari 15, 2026
Kesbangpol Kunjungi Kantor DPC-PJS Rokan Hulu, Dorong Sinergi Organisasi Pers dengan Pemerintah
Riau

Kesbangpol Kunjungi Kantor DPC-PJS Rokan Hulu, Dorong Sinergi Organisasi Pers dengan Pemerintah

Januari 13, 2026
Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan
Riau

Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan

Januari 13, 2026
Kehangatan Silaturahmi dan Doa Bersama Warnai Panti Asuhan Al-Uswah di Rokan Hulu
Riau

Kehangatan Silaturahmi dan Doa Bersama Warnai Panti Asuhan Al-Uswah di Rokan Hulu

Januari 9, 2026
Pemkab Rokan Hulu Fasilitasi Mediasi Konflik Buruh di PT MIS Mahato
Riau

Pemkab Rokan Hulu Fasilitasi Mediasi Konflik Buruh di PT MIS Mahato

Januari 8, 2026
MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Tambusai
Riau

MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Tambusai

Januari 7, 2026
MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Rambah
Riau

MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Rambah

Januari 7, 2026
Ketua MPC Pemuda Pancasila Rohul Serahkan SK Karateker PAC Ujung Batu
Riau

Ketua MPC Pemuda Pancasila Rohul Serahkan SK Karateker PAC Ujung Batu

Januari 6, 2026
Terkait Insiden Security PT Torusganda, Sekdes Mahato Sebut Pemberitaan Tidak Sesuai Fakta
Riau

Terkait Insiden Security PT Torusganda, Sekdes Mahato Sebut Pemberitaan Tidak Sesuai Fakta

Januari 5, 2026
Next Post
Warga Binaan Kristiani Lapas Pangarayan Ikuti Ibadah Jum’at Agung Secara Virtual

Warga Binaan Kristiani Lapas Pangarayan Ikuti Ibadah Jum'at Agung Secara Virtual

Bupati Anton Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar H. Sukiman, Penuh Suasana Haru dan Kekeluargaan

Bupati Anton Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar H. Sukiman, Penuh Suasana Haru dan Kekeluargaan

Bupati Rohul Pastikan Kenyamanan CJH, Upayakan Penerbangan Langsung dari Rohul ke Batam

Bupati Rohul Pastikan Kenyamanan CJH, Upayakan Penerbangan Langsung dari Rohul ke Batam

ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

Sorotan

Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan

Kehangatan Silaturahmi dan Doa Bersama Warnai Panti Asuhan Al-Uswah di Rokan Hulu

Pemkab Rokan Hulu Fasilitasi Mediasi Konflik Buruh di PT MIS Mahato

MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Tambusai

MPC PP Rohul Resmi Tetapkan Pengurus Karateker PAC Kecamatan Rambah

Ketua MPC Pemuda Pancasila Rohul Serahkan SK Karateker PAC Ujung Batu

Berita Terbaru

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Uncategorized

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

by DiMataHati
Januari 15, 2026
0

​JAKARTA – Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) menyatakan kesiapannya untuk mendukung penuh akselerasi 17 Program Prioritas Presiden...

Ketua MPC syahmadi malau menyerahkan SK PAC KEC.Kunto Darussalam dan PAC KEC.bangun Purba kabupaten Rokan hulu.

Ketua MPC syahmadi malau menyerahkan SK PAC KEC.Kunto Darussalam dan PAC KEC.bangun Purba kabupaten Rokan hulu.

Januari 15, 2026
Kesbangpol Kunjungi Kantor DPC-PJS Rokan Hulu, Dorong Sinergi Organisasi Pers dengan Pemerintah

Kesbangpol Kunjungi Kantor DPC-PJS Rokan Hulu, Dorong Sinergi Organisasi Pers dengan Pemerintah

Januari 13, 2026
Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan

Sah! Pengurus DPC PJI Rokan Hulu 2026-2029 Resmi Dikukuhkan

Januari 13, 2026
Kehangatan Silaturahmi dan Doa Bersama Warnai Panti Asuhan Al-Uswah di Rokan Hulu

Kehangatan Silaturahmi dan Doa Bersama Warnai Panti Asuhan Al-Uswah di Rokan Hulu

Januari 9, 2026
ADVERTISEMENT
DimataHati

Dimatahati.com adalah portal berita online dengan slogan "Berita dari hati nurani." Kami menyajikan informasi dengan pendekatan yang mendalam dan berempati, tidak hanya melaporkan fakta tetapi juga menyoroti aspek kemanusiaan, keadilan, dan dampak sosial.

  • Kontak
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Redaksi

© 2025 Dimatahati - Berita dari hati nurani. All right reserved. Developed with love by Raja Coding.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Internasional
  • National
  • Hukrim
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Sosial
  • Ekonomi
  • Lifestyle
  • Opini
  • Daerah
    • Riau
      • Bengkalis
      • Indragiri Hilir
      • Indragiri Hulu
      • Kampar
      • Kep. Meranti
      • Kota Dumai
      • Kota Pekanbaru
      • Pelalawan
      • Rokan Hilir
      • Rokan Hulu
      • Siak
    • Jakarta
    • Jateng
    • Makassar
      • Sulawesi Selatan
    • Sumatera Utara
      • Padang Lawas

© 2025 Dimatahati - Berita dari hati nurani. All right reserved. Developed with love by Raja Coding.